Organisasi dirancang dengan hierarki jenjang jabatan. Struktur organisasi dibuat sedemikian rupa, dari jenjang jabatan paling bawah hingga paling atas.
Kebutuhan dihargai, memiliki prestise atau status sosial, dan pencapaian tertentu adalah kebutuhan manusiawi. Abraham Maslow, psikolog dari Amerika Serikat,